Sunday , 23 March 2025

Monthly Archives: November 2024

Rumah Tongkonan Simbol Budaya Suku Toraja

Salah satu yang paling khas dari budaya suku Toraja yng terkenal dengan budaya penguburan jenasah yang unik itu adalah bentuk rumahnya. Sekilas Anda akan mengingat bangunan rumah gadang yang berjonjong dan berlapis. Rumah Tongkonan ala suku Toraja ini memang tidak serumit bangunan rumah gadang, tetapi memiliki filosofi dalam yang tak kalah dengan bangunan tradisional lain. Rumah tongkonan adalah sebuah bentuk …

Read More »

Bermain Air di Taman Air Bogor

Untuk Anda yang berlokasi di kawasan Jakarta dan sekitarnya, pasti tidak asing dengan wisata ke kota hujan Bogor. Menikmati kesejukan kota sembari melakukan wisata kuliner yang kini sedang marak di kota ini menjadi aktivitas wisata rutin. Tapi bermain air dikota Bogor? Kenapa tidak, taman air Bogor yang berdiri pada tahun 2007 ini bisa menjadi alternatif bagi warga Jakarta untuk berwisata …

Read More »

Menikmati Panorama Unik Goa Jomblang

Bagi Anda penggemar olahraga adrenalin Anda bisa mencoba memuaskan hasrat Anda di salah satu kawasan wisata unik di daerah Gunung Kidul Yogyakarta, Goa Jomblang. Goa Jomblang ini memang sangat unik, karena letak pintu masuknya yang vertikal jadi layak menjadi destinasi wisata adrenalin. Beberapa ahli berkeyakinan kalau goa Jomblang adalah hasil dari proses sinkhole yakni, penurunan permukaan tanah secara simetris karena …

Read More »

Menikmati 7 Wisata di Sungai Kapuas Dalam Sehari

Sungai Kapuas, sungai yang membelah kota Pontianak, Kalimantan Barat menjadi dua bagian. Sungai Kapuas ini adalah nadi kehidupan bagi kota Khatulistiwa ini. Hai ini dikarenan bagi masyarakat Pontianak, sungai Kapuas adalah bagian dari kehidupan mereka, sumber pencaharian, media transportasi hingga hiburan bagi masyarakatnya. Sungai Kapuas sendiri temasuk sungau ternama di Indonesia, juga di Asia Tenggara. Ini karena sungai ini adalah …

Read More »

5 Objek Wisata Paling Populer di Kawasan Wisata Puncak Bogor

Bagi Anda yang berdomisili di kota Jakarta, rasanya tidak mungkin asing dengan lokasi wisata Puncak. Popularitas dari kawasan wisata ini dapat Anda lihat dari tingkat kunjungannya yang luar biasa besar terutama kunjungan dari penduduk Jakarta. Jangan heran kalau pada akhir pekan, jalur dari Jakarta menuju puncak akan luar biasa macet. Dan tingkat hunian di villa-villa dan hotel akan full booked, …

Read More »

Pesona Bawah Laut Taman Laut Bunaken

Nama Taman Laut Bunaken sudah terkenal sejak 2 dekade terakhir. Semenjak diresmikan sebagai kawasan konservasi pada tahun 1991, keindahan alam maritim dari Taman laut Bunaken yang terletak di tengah teluk Manado ini selalu menggaung di seantero nusantara. Bahkan kepopulerannya juga tersiar hingga dunia inerlaut, sebagai salah satu kawasan terumbu karang terbaik di dunia. Tercatat kekayaan flora dan fauna sebanyak 390 …

Read More »

Gunung Kerinci, Titik Cakrawala Pulau Sumatera

Salah satu pesona dari pulau Sumatera adalah gunung Kerinci. Sebagai gunung tertinggi kedua di Indonesia dan gunung berapi tertinggi di Indonesia, gunung Kerinci tak ubahnya sebuah legenda. Hingga gunung yang sarat keindahan dan kemegahan ini mendapat julukan “Sekepal Tanah Surga Yang Tercampakkan Ke Bumi”. Ya…tidak salah julukan seindah ini dikenakan pada gunung Kerinci. Karena gunung Kerinci memang memiliki semua hal …

Read More »

Mereguk Kesegaran Air Terjun Madakaripura

Bila Anda berencana melakukan trip wisata ke kawasan Taman Nasional Bromo, maka sempatkanlah untuk singgah ke air terjun Madakaripura. Letaknya masih dalam kawasan taman Nasional Bromo, sekitar 20 menit dari pusat aktifitas dari penduduk Tengger di kaki gunung Bromo. Air terjun Madakaripura tersimpan di balik perbukitan Tengger, sehingga tidak banyak yang mengetahui keberadaannya. Padahal lokasi ini adalah sebuah saksi sejarah …

Read More »

Pantai Sawarna, Surga Tersembunyi di Tanah Banten

Dalam salah satu tayangan acara On The Spot di Trans 7, pantai Sawarna masuk dalam daftar “Hidden Paradise in Indonesia”. Tapi bagi masyarakat umum, nama pantai Sawarna ternyata masih asing. Hal ini menimbulkan pertanyaan bagi banyak orang. Apa pertayanyaannya? Klasik, dimana sebenarnya letak pantai Sawarna dan mengapa pantai ini bisa masuk dalam kategori “Hidden Paradise in Indonesia”? Baiklah, saya akan …

Read More »

Mengintip Keunikan Rumah Adat Papua

Di beberapa daerah di Indonesia terdapat beberapa ciri budaya yang menggambarkan kekayaan kultur masing-masing daerah. Salah satu ciri budaya yang sering menjadi daya tarik tersendiri adalah rumah adat. Semua suku di Indonesia memiliki rumah adat tersendiri yang sangat khas, tak terkecuali Papua dengan rumah adat Papua milik mereka. Karena keragaman suku dalam budaya khas daerah Papua, maka ada banyak ragam …

Read More »